Ada yang Istimewa dengan daerah kecamatan
Boyolangu, Kabupaten Tulungagung – Jawa Timur.
Karena di daerah yang bertopografi perbukitan ini banyak terdapat situs purbakala seperti Candi dan Gua dengan berragam Benda-benda Purbakala.
Karena di daerah yang bertopografi perbukitan ini banyak terdapat situs purbakala seperti Candi dan Gua dengan berragam Benda-benda Purbakala.
Salah satunya adalah Candi Sanggrahan, yang
berada di Dusun Sanggrahan , Desa Sanggrahan ,
sekitar 8 km dari Pusat Kota.
Candi ini berada pada daerah pemukiman yang cukup subur. Tediri dari tiga bangunan,yang sayangnya masing – masing sudah tidak utuh lagi karena runtuh
pada beberapa bagiannya.
Candi Sanggrahan merupakan Kompleks percandian dengan terdiri atas sebuah bangunan induk. Bangunan Utama yang hanya tersisa bagian tengah dan bawahnya saja ini berukuran panjang 12.60m lebar 9.05 m
tinggi 5.86 cm.
Bangunan ini terdiri atas empat Tingkat yang masing – masing
berdenah bujur sangkar dengan arah Atap menghadap ke Barat. Selain itu juga ada dua bangunan kecil
lainnya yang berada di sebelah Timur
Bahan
yang digunakan dalam pembangunanya adalah Batu Bata dengan kombinasi batu andesit
pada beberapa bagiannya.
Pada dinding batu andesit itu terdapat beberapa Relief bergambar satwa Harimau. Ada juga beberapa panil relief yang Polos tanpa Gambar apapun.
-----------------------------------------------------------------------------------------------------
Break
Session :
Baca juga artikel-artikel menarik lainnya di Blog ini dengan Langsung
KLIK Link
di bawah ini atau kata-kata berwarna Biru lainnya :
Jenazah Utuh Walau Sudah Dimakamkan Puluhan Tahun
Sisi lain Keindahan Di Gunung Bromo
Jejak Panser Yang legendaris Di Surabaya
Kupat Ketheg yang Unik Dan Khas Di Gresik
Koleksi Keramik Kuno masa Dinasti Ming di Di House of Sampoerna
=================================================================Jenazah Utuh Walau Sudah Dimakamkan Puluhan Tahun
Sisi lain Keindahan Di Gunung Bromo
Jejak Panser Yang legendaris Di Surabaya
Kupat Ketheg yang Unik Dan Khas Di Gresik
Koleksi Keramik Kuno masa Dinasti Ming di Di House of Sampoerna
OLeh-oleh Khas Tuban
Play Group Hidayatullah - Tuban
Taman Kanak-Kanak Integral Hidayatullah - Tuban
Meraup Kesegaran Alami Di Pemadian Bektiharjo
Iklan Pajak Keliru Ala Tuban
Harimau di kelenteng Kwan Sing Bio
Wanita Mini 75 cm dari Tuban
Play Group Hidayatullah - Tuban
Taman Kanak-Kanak Integral Hidayatullah - Tuban
Meraup Kesegaran Alami Di Pemadian Bektiharjo
Iklan Pajak Keliru Ala Tuban
Harimau di kelenteng Kwan Sing Bio
Wanita Mini 75 cm dari Tuban
Foto Gus Dur di Kelenteng Boen Bio
Ikon Ala Nazi di Kelenteng Kwan Sing Bio
Camilan Ampo Yang Terbuat dari Tanah
Menguji Adrenalin di Watu Ondo
Camilan Ampo Yang Terbuat dari Tanah
Menguji Adrenalin di Watu Ondo
Di tempat ini dulu terdapat lima buah Arca
Budha yang masing – masing memiliki posisi mudra yang berbeda. Adanya arca – arca Budha dalam berbagai mudra itu
menunjukkan bahwa Candi Sanggrahan ini
adalah candi agama Budha
Arca –
arca tersebut saat ini di simpan di
rumah juru pelihara candi demi melindunginya dari jarahan dan pencurian
benda-benda purbakala.
Bangunan candi induk itu berada pada teras/ undakan berukuran 51 m x 42.50 m. Pagar
penahan undakan itu berbahan susunan batu bata setinggi tidak kurang dari 2 meter.
Ada sensasi perasaan khawatir dan cemas saat
melangkahkan kaki melewati undak-undakan itu.
Jenazah itu dibawa dari Kraton Majapahit untuk
menjalani upacara pembakaran di sebuah tempat disekitar Boyolangu.
Arca Gayatri (Rajapatni ) itu sendiri bisa
dijumpai di Candi Gayatri yang lokasinya
terletak sekitar 2 km dari candi
Sanggrahan.
Tak jauh dari Candi Sanggrahan ini juga
terdapat situs purbakala lainnya seperti
Gua Pasir, Gua Selomangleng, Gua Tiris, Candi Dadi, Candi Gayatri dan Candi
Mirigambar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar